Daftar Harga Kulkas Portable Terbaik Termurah Terbaru 2025
Kulkas merupakan sebuah mesin pendingin yang memiliki banyak jenis dan kegunaan, serta perannya saat ini sangat penting sekali dalam kehidupan setiap orang. Jika pada umumnya orang-orang di rumahnya hanya memiliki kulkas berukuran besar yang berguna untuk menyimpan berbagai jenis minuman dan makanan hingga membekukannya, namun selain itu juga ternyata ada sebuah jenis lemari pendingin berukuran kecil atau mini yang hanya memuat beberapa minuman saja dan mudah di pindahkan serta bisa di bawa kemana saja yaitu kulkas portable.
Pada dasarnya jenis kulkas portable ini memiliki fungsi sama dengan yang lainnya yaitu untuk menyegarkan apa pun yang di simpan di dalamnya, namun perbedaannya jenis kulkas ini di hadirkan dengan ukuran yang cukup ringkas sehingga kebanyakan di gunakan untuk kebutuhan-kebutuhan di luar ruangan seperti di bawa ketika bepergian untuk menjaga minuman tetap segar atau di simpan di dalam kamar agar ketika bangun dari tidur ingin minum maka tidak perlu pergi ke luar kamar atau ke dapur.
Dikarenakan kulkas portable ukurannya sangat kecil bahkan beratnyapun hanya kira-kira mencapai 1 kg saja maka sudah pasti tidak akan menyita banyak tempat untuk penyimpanannya, dengan begitu maka sangat cocok di miliki oleh orang yang tinggal di kostan atau yang memiliki kegemaran dalam dunia traveling. Meskipun ukurannya sangat kecil tetapi tingkat kedinginannya cukup sempurna di mana suhu dingin yang di hasilkan mampu mencapai 8,5 derajat celcius. Bahkan harganya pun tidak semahal harga kulkas 1 pintu atau jauh lebih murah.
Sekarang ini kulkas mini sudah sangat mudah di temukan di toko-toko, sebab telah hampir perusahaan elektronik terkemuka telah memproduksinya dan sudah di sebarkan kesuluruh daerah di indonesia. Sehingga untuk mendapatkan salah satu kulkas portable tersebut sangat mudah sekali bisa langsung dengan cara mengunjungi toko-toko yang bersangkutan atau dengan cara memesannya secara online. Sementara beberapa merk terpopuler yang kualitasnya sudah sangat terpercaya akan kami rangkum di bawah ini untuk di jadikan sebagai rekomendasi.
Kulkas Portable | Spesifikasi | Harga |
Panasonic NR-AK5AD | Desain minimalis dan elegan, Kapasitas : 50 Liter, Teknologi Double Rotation Compressor, Handal, tahan lama, hemat dan efisien | Rp. 1.703.000 |
Daewoo DFR-80NBB | Desain portabel, Memiliki lampu LED, real wire bin, soft dial and easy control, dan vegetable case 1EA/draw case 1EA serta kapasitas 79 L, Energy efficiency A+, direct cooling, dan free CFC | Rp. 3.235.000 |
Panasonic NRAK5ED | Kapasitas : 50 L, Design stylish, Double compressor technology, Hemat dan effisien | Rp. 1.599.000 |
GEA Mini Bar RS-06DR | Pintu stainless steel, Pintu dapat dibalik, Rak pintu untuk botol 2 L, Kaki dapat diatur, Kunci dan Static Cooling | Rp. 1.243.000 |
Sanken SN-118 | Non CFC, Kapasitas besar, No frost, Sistem flos multi untuk freshness extra | Rp. 1.320.000 |
AQUA AQRD50F | Kapasitas : 50 Liter, Konsumsi daya : 60 watt, Voltage : 220 V, Fitur : Top Table, Direct Cooling System, dan Vegetable Crisper | Rp. 1.535.000 |
Toshiba GR-N9P Glacio XD7 | Desain elegan dan stylish, Extra Dalam 7 cm, Silver Ion Anti Bacteria, Hemat Listik, Cepat Dingin, Anti Bau dan Tahan Lama, Daya : 55 Watt, Kapasitas 70 L | Rp. 1.550.000 |
Midea HS-65L | Reversible door, Kompartemen chiller terpisah, Dapat menyimpan botol berkapasitas 1.5 Liter, Adjustable leg, Daya : 78 Watt | Rp. 1.488.000 |
Kalno 7.5 L/Dingin & Panas | Kapasitas : 7.5 L, Cocok digunakan untuk interior mobil, Cooler and Warmer (Bisa dingin dan panas), Dapat menyimpan minuman atau makanan | Rp. 409.000 |
Untuk mendapatkan salah satu kulkas portable, maka silahkan cermati semua yang berkaitan dengan daftar harga kulkas portable terbaik termurah terbaru 2025 usb, freezer mini untuk ice cream, dibawah 1 juta, toshiba glacio, bekas, 1 pintu, polytron, sanken, samsung, second, gea dan lain sebagainya, serta bandingkan antara tiap-tiap merknya mana kulkas poertable terbaik menurut anda masing-masing. Tetapi kami yakin semua merk tersebut sudah di percaya dari sisi kualitas dan ketahanannya, tidak perlu di ragukan lagi